Pages
▼
Jumat, 20 Agustus 2010
Penyebab No Data Pada Alexa Traffic Rank
Tadi saya mengunjungi salah satu blog rekan saya, yang pada akhir-akhir ini tampak begitu aktif blogging. Saya sempat heran dan rada shock melihatnya, karena Alexa Rank yang baru dipasang di blognya tertera kata "No data". Kenapa, ya?
Seingat saya, pada awal saya mulai aktif blogging kira-kira sebulan yang lalu, dan ketika memasang alexa rank di blog, saat itu juga langsung ada data tersebut di blog saya, meski angkanya sangat fantastis, kira-kira nyaris menyentuh 18,000,000. Tapi ini koq malah "No data", aneh???
Penasaran oleh hal tersebut dan ingin tahu kenapa alexa rank pada blog rekan saya bisa terjadi hal demikian, akhirnya ngubek-ngubek lagi dech, clingak-clinguk kiri-kanan, atas-bawah, dan ke segala penjuru, akhirnya nemu artikel-artikel yang isinya cukup memberi inspirasi akan jawaban perihal masalah ini.
Bagi yang belum mengerti apa itu Alexa Rank atau Peringkat Alexa, silahkan klik disini. Dan bagi yang sudah sangat mengerti, mari kita lanjutkan kisah artikel ini untuk mencari atau kata band Padi,"Menanti Sebuah Jawaban" atas teka-teki ini (lho, koq ke lagu, ya?).
Ada beberapa kemungkinan yang menyebabkan, kenapa "No data" pada Alexa Traffic Rank di sebuah blog / website, kesimpulan saya (semoga gak salah, kalau salah mohon dimaafkan, ok!), yaitu :
1. Blog / website yang bersangkutan masih seumur jagung, ini artinya blog / website tersebut masih tergolong sangat baru, dan bisa jadi hal itulah yang menyebabkan alexa rank-nya No data.
2. Tidak konsisten dalam melakukan posting artikel, maksudnya postingan yang dikerjakan secara berkala dan stabil, sesuai dengan air yang mengalir, angin yang berhembus, hujan rintik-rintik, tidak ngebut dan buru-buru, apalagi ugal-ugalan, tidak juga lamban dan malas-malasan (sehari minimal satu postingan saja, maka itu sudah cukup berarti).
3. Usahakan agar sewaktu posting artikel, cari berita yang sedang jadi trend dan hangat-hangatnya dibicarakan banyak orang, artinya kalau pas posting cari berita yang up to date, biar orang lantas tertarik untuk berkunjung. Walau gak update, minimal postingan itu tidak pasaran alias banyak terdapat pada blog / website yang tersebar pada umumnya.
4. Nah, ini yang paling penting, jangan egois! Cobalah sekali-sekali sempatkan untuk mampir dan berkunjung ke sesama blogger / website lain, tinggalkan komentar disana, meski hanya basa-basi dan secuil saja, karena sepengetahuan saya, cara ini sangat efektif buat kita para newbie. Sebab, blog kita akan ikut terindeks google search engine bersama blog yang kita komentari tadi.
5. Dan ini juga gak kalah pentingnya, jangan sungkan untuk bertukar link, pasang link blog / website orang di blog kamu, dan sambil berdoa mudah-mudahan orang itu juga melakukan hal yang sama terhadap kamu. Kalau kamu ternyata ingin juga tukeran link dengan saya, dengan senang hati tentunya, silahkan klik ini (",)v, lalu temukan link blog saya di bagian kanan paling bawah.
6. Setelah tukeran link, kamu sebaiknya melanjutkan untuk saling mereview blog / website di www.alexa.com, gunanya untuk meningkatkan Alexa Rank. Yach, biar saling tolong-menolonglah ceritanya, namanya juga usaha. Jika, ingin tukeran review dengan saya, so pasti dengan senang hati, silahkan klik ini (",)v untuk mengetahui langkah-langkahnya.
7. Cobalah untuk bergabung dan aktif di berbagai forum besar yang ada, seperti : blog-indonesia.com, kaskus.co.id, rumahblogger.com, indo-blog.blogspot.com, topseratus.com, republic.designerlistic.net, dan masih seabrek lagi forum-forum lainnya.
8. Sebagai blogger sejati, harus tertanam rasa optimisme dan patriotisme yang menggelora dan selalu bersemangat, meski bumi berguncang dan langit akan runtuh sekalipun, maksudnya ada ataupun tidak ada traffic di blog, kamu adalah tetap seorang penyaji informasi elegan, yang berdedikasi untuk berbagi informasi kepada khalayak ramai. Dan pastikan, bahwa info yang dimuat bisa berguna dan bermanfaat bagi siapa saja yang membacanya.
9. Kurangi atau kalau bisa jangan Copy Paste (CoPas) artikel milik orang lain, hargailah produk rekan kita, semakin sering posting dari hasil CoPas, semakin sepi pengunjung, sebab infonya tidak lagi semenarik alias sudah bekas. Namun, bagi saya pribadi, hal ini tidak menjadi sebuah masalah krusial, asalkan kamu dapat memodifikasinya, dan memberi source / sumber artikel yang kamu CoPas tersebut, karena informasi bisa datang darimana saja dan tidak mutlak milik seseorang dan kelompok tertentu. Dan kalaupun ada pihak-pihak yang tersinggung dan kesal akan aksi CoPas ini, selalu ingat pepatah yang mengatakan, "Anjing menggonggong, khafilah tetap berlalu." Ini internet bung! Informasi bisa dari siapa saja dan darimana saja. Kalau tidak ingin artikelnya di CoPas, gak usah dipublish di internet. Githu aja koq repot! (GusDur quotes - Red).
10. Tidak perlu merasa kebakaran jenggot dan emosi, apabila artikel kamu dibajak oleh rekan-rekan blogger lain, artinya semakin banyak yang CoPas artikel kamu, maka kamu telah berhasil memberi informasi yang baik untuk orang lain dan artikel kamu tersebut semakin banyak di baca orang, dan itu menjadi point plus dan kebanggaan tersendiri buat kamu tentunya. Ingat! Ingat! Ilmu yang baik ialah ilmu yang bermanfaat bagi orang banyak, dont be selfish, be wise n keep smiling.
11. Buatlah desain blog / website kamu semenarik mungkin, biar para pengunjung betah berlama-lama dan memungkinkan mereka untuk berkunjung, berkunjung, dan berkunjung lagi di blog / website kesayangan kamu. Jangan seperti blog neszor.blogspot.com, bisa dikatakan ini produk gagal, desainnya aja gak jelas, oleh sebab itu trafficnya gak jelas juga.
12. Dan yang terakhir dari kesimpulan ini, jangan pernah menyerah sekecil apa pun, tetap bersemangat tinggi demi mencari bahan artikel yang akan kamu posting. Lakukan se-enjoy mungkin, maka hasil yang akan diraih sesuai dengan kemampuan dan usaha kamu.
"Kalau langkah-langkah diatas sudah dijalankan, terus kapan Alexa Traffic Rank saya ada datanya?"
Pertanyaan ini pasti akan timbul, karena rasa penasaran dan masih ada yang mengganjal di hati kamu. Sekedar info saja nich ya, bagi blog / website yang malas-malasan posting, dan dari hasil CoPas, dibutuhkan waktu hampir sekitar 3 mingguan bahkan sebulan lebih, dan kalau kamu lebih rajin, tentunya akan lebih cepat dapetin Traffic Rank tersebut.
Saran saya, apabila kamu memang seorang yang super sibuk dan cuma punya sedikit waktu buat memposting artikel, ada solusi yang cukup manjur, yaitu sebuah trik dengan "Membuat Jadwal (Schedule) Posting Otomatis Di Blog", silahkan klik ini (",)v.
Mudah-mudahan artikel ini dapat menjawab rasa penasaran kamu, begitu juga saya, kenapa Alexa Traffic Rank blog / website "No data". Bagi rekan-rekan senior yang ingin menambahkan, silahkan sampaikan pada komentar artikel ini, karena sesungguhnya saya pun masih sangat baru di dunia blogging ini.
Semoga bermanfaat, salam !
(",)v
Sumber : keluarga-madinah.blogspot.com, djiesaka.wordpress.com, berbagai sumber lainnya
Editor : AdeL`FarouK
Mantap gan...
BalasHapussoal"y saya baru bgd nkin blog...
newbie bgd....
mampir gan
http://dhe-romantic.blogspot.com
tukeran link yaa boss....
link anda lngsung saya pasang...
sama nasib kita artinya.. ok boz, lsng mluncur ke tkp.. ;)
BalasHapusthanks yow...infonya.....
BalasHapussama² ;)
BalasHapushaha keren gan :D tapi tetap no data bikin cape....
BalasHapusoia klo berminat kita tukar link yuk.? mw.?
http://plutohip.blogspot.com
kalo udah terpasang. confirm ya.. biar say backlink secepatnya juga. :) thank's
sabar gan, pasti ntar ada datanya.. banyak² berdoalah.. hueheheheeee..
BalasHapussudah tpasang linknya gan.. thank u.. ;)
terima kasih atas pencerahanya mas,,,
BalasHapussama².. semoga bmanfaat ;)
BalasHapusinfo nya bermanfaat sob! pnya saya bukan lg no data, malah widget nya hilang, mngkin krena saya msih newbie y????
BalasHapusduch, koq bs sampe ilang sob? cb di cek lg dech.. mungkin ada salah pmasangan..
BalasHapusmakasih, tolong dong koreksi blog saya,
BalasHapushttp://aspal-putih.blogspot.com
thx
@rumahkembang@gmail.com sdh bagus koq.. tetap smangat! ;)
BalasHapusthanks atas nasehatnya ya kawand .....
BalasHapustolong leattin dunt blog saya gimana nih ...
http://www.okha-danjhu.blogspot.com
@agunk okha sdh bagus.. tinggal butuh ksabarannya aja kawan.. sll smangat ya ;)
BalasHapusthanks ya......buat informasinya
BalasHapus@freddy book's store blog sama².. smg bmanfaat.. ;)
BalasHapussalam kenal, banner dah ku pasang. jangan lupa pasang juga punya ku, Qeyy..
BalasHapus@martos sdh dipasang.. thank u ;)
BalasHapusmas tukeran link yuk
BalasHapusntar mas mampir di tercacad.blogspot.com ok mas?
@Anonim ayukz.. siapa takut? ;)
BalasHapusmakasih yaa info nya, webku hilang dari alexa :(
BalasHapus@anita sama².. lho koq bisa? ilang gmn mksdnya???
BalasHapusthx infonya.....!!!
BalasHapus@siger Okeh!
BalasHapusGun, mantap. thx ya
BalasHapustapi kenapa blog punyaku belum dideteksi di google ya??
apa ada yg salah?
kasi tau dunk....
trims
kunjugi juga http://hazmi25.blogspot.com
@berbagi ilmu sama².. cb di cek disini : http://siradel.blogspot.com/2010/07/cara-agar-blog-terdaftar-di-search.html
BalasHapussegera saya mluncur ke blog anda..
http://keluarga-madinah.blogspot.com/2010/04/tanya-kenapa-alexa-traffic-rank-no-data.html
BalasHapusowh jadi gini ya o.O
BalasHapusjadi harus sabar dah XD
mampir boss..
http://progamerotaku.blogspot.com/
kita tukeran link ^_^
@ProgamerOtaku iya boz.. sudah mluncur.. thanks atas kunjungannya.. sukses sll ya ;)
BalasHapusThank infonya
BalasHapusnasib.. blog aku juga no data maklum baru belajar ngeblog.. makasihnya atas infonya.
BalasHapushadah punya saya No Data juga mumet saya padahal masang alexa udah 2 mingguan...
BalasHapus@Asdarsyam sama2,, smg bmanfaat,, ;)
BalasHapus@awaluddinwahab gpp,, tinggal soal ksabaran aja,, ntar jg nongol koq,, sama2 ya,, sukses sll,, ;)
@Chucky wah, br 2 minggu,, ada yg sampe bbulan2 malah,, sabar ya,, keep posting pastinya ;)
@wIzYuLoVeRz sama2,, sukses sll ;)
wah tank banget gan buat tips artikelnya......bermanfaat bangetni sesuai dengan apa yg ada di benak pikiran saya.....blog yg masih seumur jagung memang butuh proses untuk mendapatkan grafik rank yg baik.
BalasHapusboleh nih tukeran link di aryabakti.blogspot.com
tengkyu gan,, infonya mantapz...
BalasHapusikut juga dunk tukeran..
mampir yo..
http://durungdarani.blogspot.com/
@Arya Bakti : syukurlah jk demikian,, yg tpenting bsabar pastinya,, ;) ok,, linknya saya pasang ya,, thank u,, ;)
BalasHapus@Maverick Hunter : sama2,, sep2,, pasti dipasang linknya ;)
terimakasi infonya, sangat membantu sekali, tapi sampai saat ini blog saya masi no data
BalasHapushttp://yopie-iiopz.blogspot.com/
@Yopie sama2,, butuh kesabaran pastinya,, n jgn lupa untuk sll posting artikel,, dijamin pasti nongol datanya,, sukses ya ;)
BalasHapusnasibku juga sama.padahal dah lama blogku tak bikin..ternyata begitu yah sebabnya
BalasHapusthanks infonya
@Ilalang_Muda ok,, sama2,, smg bmanfaat ;)
BalasHapuskeren ...;)
BalasHapussemoga bermanfaat ;)
Hapusterimakasih infonya, sangat membantu saya,
BalasHapusjangan lupa maen ke web saya di www.adi-souvenir.com ya . .
Sykurlah jika demikian,,
HapusSudah saya kunjungi webnya,, menarik sekali,,
Sukses slalu,, ;)
Sangat membantu gan, soalnya saya baru buat blog, dan di trafic ranknya no data. Trims infonya.
BalasHapusSyukurlah,,
HapusPerlu kesabaran pastinya,,
Keep on blogging ;)
Terima kasih atas sharingnya mas...
BalasHapusSama² mas,, ;)
HapusMakasih gan infonya
BalasHapusSinggah jg ya !
yupz,, sama² gan,,
HapusSudah dilaksanakan! ;)
senasib!!!
BalasHapusmakasih infonya!!!!
Hahahahaaa,,
HapusSama²,, ;)
oke sangat membantu ane ni bacaan
BalasHapussiplah,, semoga bermanfaat,,
Hapuskeep on blogging,, ;)
web ane juga ngalamin nasib yang sama kayak web teman ente gan...
BalasHapusini web ane gan, Cikiciew
sabar aja gan,, ntar juga nongol ndiri koq,,
HapusWah keren abis artikelnya, saya newbie tapi sudah mulai mengerti tentang etika menjadi blogger. saya berkecimpung dalam dunia komputer bila berkenan silakan berkunjung ke blog saya
BalasHapushttp://share-amal.blogspot.com
Sama²,, Senangnya berbagi dengan sesama blogger ;)
HapusOk, segera meluncur ke blognya,, T`kasih sudah berkunjung,, ;)
Makasih gan, sya masih baru juga buat blognya,,
BalasHapusjadi, tidak tau,,,
jangan lupa mampir ke blog sya di http://dunia-kesuksesan.blogspot.com
Namanya juga belajar gan, ntar lama² makin pinter koq ;)
HapusSiyappp gan, segera ke TKP,, ;D
sipp
BalasHapusmampir walking ya
http://cupangsuperfighter.blogspot.com/
siyappp!
HapusNice artikel gan, thank infonya
BalasHapussalam kenal gan
Sama² gan,, salam kenal,,
HapusSemoga bermanfaat,, ;)
Ok thanks buat artikelnya, sangat berrmanfaat sekali....saya sdh praktekin nih
BalasHapusSyukurlah,, Semoga lancar ;)
Hapusmakasih
BalasHapushttp://myclotheshop.blogspot.com/
sama-sama ;)
Hapusooow gitu yah bro, makasih deh
BalasHapussippp!
Hapusmasih tetep trafik rank no data
BalasHapusditunggu aja,, pasti ntar ada datanya,,
HapusMantab sob,,,follow back yo http://sundulgratis.blogspot.ro/
BalasHapusthanks sob,, sukses yo,,
Hapusmantap gan..
BalasHapushttp://jualseragam.com/
thanks gan
HapusMakasih gan..
BalasHapusDatang ya..?
nagatechno.blogspot.com
siyap meluncur gan,,
Hapusmantabs sekali infonya gan...aq newbie n baru sehari buat blog, jd pas banget ma artikel ini "NO DATA" ....heheheee....tolong mampir2 ke : http://cemilan-mantabs.blogspot.com/, n ksh pencerahannya ya gan...thanks
BalasHapussabar, gan,, sering aja posting, ntar ada sendiri koq datanya,,
Hapusok gan, segera meluncur,,
blog saya masih no data
BalasHapussabar,,
HapusSob alexa saya tiba - tiba hilang yang hilangnya itu alexa rang ini ID tp yang global masih nungul itu enapa ya sob. mohon pencerahannya sob, terima kasih dan izin bookmark
BalasHapussampai sekarang blog saya masih no data di alexa rank, memang sih masih 1 bulan saya membuat blognya,.
BalasHapustrima kasih atas artikelnya gan