Pages

Jumat, 30 September 2011

Belum Mati (Joke)

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg5rkMVLnibwKmWjzMPyUqqBEfB2LcTtlXMfZlS8k5jxRfQdZe0lC3AltcejKJzVnQMC5tJkBgSRS_jJPDJfQRhj4EySDcJwf6-nBiFEjZa5qz7UHGKbPRBnvy6aBvkRP25J70hTZPPI54/s1600/Jiang_Shi.jpg

Seorang yang dianggap sudah mati, diusung oleh teman-temannya ke kuburan. Ketika peti sudah hampir dimasukkan dalam liang lahat, orang itu tiba-tiba hidup kembali dan memukul-mukul tutup peti.

Bumi Merupakan Jupiter Yang Gagal

http://assets.kompas.com/data/photo/2011/09/19/1720594620X310.jpg

Planet-planet batuan, termasuk Bumi, sejatinya merupakan planet gas raksasa, seperti Jupiter yang gagal terbentuk. Ini berdasarkan teori pembentukan planet terbaru yang diungkapkan oleh Sergei Nayakshin, astronom University of Leicester.

Rumah Sepeda Mungil Yang Bisa Dibawa Keliling Sambil Jalan-Jalan


Mungkin Anda sudah familiar dengan rumah van, yaitu rumah yang dapat dibawa kemanapun ketika Anda pergi dengan menggunakan sebuah van Anda. Jadi kemanapun Anda pergi, tidak perlu lagi repot-repot lagi mencari tempat penginapan, karena semua sudah tersedia dengan nyaman di rumah van Anda.

Kisah Abu Nawas Dan Rumah Yang Sempit

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhJQ5wXyHoUgARdL2_5Lq8gqk6jECmZ3-dimsdyPW7cgY9Si7pbfnYRn1iJ331jE8jczmHD4QGAIILW2sLZc5SgyFZEWyzlB-N1NuM9TkmNR_1WflnT_z2p5wgiAFQWEIzX6JFO00nlsxE/s1600/103506_tumbleweed.jpg

Sudah cukup lama Abu Nawas tidak dipanggil ke istana untuk menghadap Baginda. Abu Nawas pun juga sudah lama tidak muncul di kedai teh. Kawan-kawan Abu Nawas banyak yang merasa kurang bergairah tanpa kehadiran Abu Nawas. Tentu saja keadaan kedai tak semarak, karena Abu Nawas si pemicu tawa tidak ada disana.

Kura-Kura Dan Sepasang Itik

http://www.ceritakecil.com/images/illustration/cerita/0000/11-kura-kura-dan-sepasang-itik.jpg

Seekor kura-kura, yang pasti kamu tahu selalu membawa rumahnya di belakang punggungnya, dikatakan tidak pernah dapat meninggalkan rumahnya, biar bagaimanapun kerasnya kura-kura itu berusaha.

Penampakan Uang Logam (Koin) 5000 Rupiah Baru Indonesia

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiolc6f1VvIEEd4alhAHkAXIuiP-RvvqBY86tZ3OjFUgDZndl-REt0Binhch8Z_YYnIdm7QziKLP458j_GfMx-laT3KJIRhcklEfkUlRP6J6yOiQSWxjEdL_vC7VBzBfZdvXoLKY6qfyPE/s1600/IMG4942A.jpg

Sesuai dengan rencana bank sentral yang ingin mengembangkan peredaran uang logam karena lebih efisien dan tahan lama, maka Bank Indonesia (BI) akan mengeluarkan uang pecahan Rp5.000,- dalam bentuk uang logam (koin).

Misteri Logam Aneh Yang Diduga Merupakan Alat Pendaratan UFO




Rumania, di tahun 1974, 2 kilometer sebelah timur Aiud, sekelompok pekerja di tepi sungai Mures, menemukan tiga benda terkubur di pasir, pada sebuah parit sekitar 10 meter dalamnya.

Mencegah Jauh Lebih Baik (Renungan)

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEitWyQM4RAhxqreQnRxpr2ecobNvQ5IejwIoJ3BaT4Rxw_lqhUzCJ_6cvSSwxOtitMokhkmpYwc_hyphenhyphenB-eoc7Xu3UOFhucHaTGEr1DGvv_sn0b6aK9OG2oR9gYKeFbG4moz493pMv4t8wa0/s1600/sujud-011.jpg

Masyarakat Jakarta dalam pekan terakhir ini dikejutkan dengan peristiwa pemerkosaan di sebuah angkutan umum. Beragam pendapat pun berseliweran di berbagai media. Ada pihak yang menyalahkan sopir angkot, rendahnya kepedulian pemerintah terhadap rakyat kecil (keamanan), serta wanita yang model pakaiannya memang tidak wajar.

Kamis, 29 September 2011

Mengenal Lebih Dekat Kehidupan Suku Dayak Punan Kalimantan


Punan adalah salah satu rumpun suku Dayak yang terdapat di beberapa bagian Pulau Kalimantan, yaitu Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, dan Kalimantan Timur. Dayak Punan pun tersebar di Sabah dan Serawak, Malaysia Timur, yang juga merupakan bagian dari Pulau Kalimantan.

Kodok Dan Seekor Kerbau

http://www.ceritakecil.com/images/illustration/cerita/0000/13-kodok-dan-seekor-kerbau.jpg

Seekor kerbau yang kehausan, datang ke sebuah kolam yang penuh dengan alang-alang untuk minum. Ketika dia menginjakkan kakinya yang berat ke atas air, secara tidak sengaja dia menginjak seekor kodok kecil, sehingga masuk ke dalam lumpur.

Tadabur Ayat Dan Alam (Renungan)

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh_tiFB4T9zFFZyWXVaKgs8oHEAH9cIRlHLhyphenhyphenMwtVHBBomOViU_VWVGjOC5odcxPxSFP-_SfbmExdWwEoditBqYtcX_wzBPT1wzgHev0FGN5YLlQEl4F-M6YNyQw0oyoluKGuxoXYqVVcY/s1600/tahajud.jpg

Diriwayatkan Ibn Hibban bahwa suatu hari Ubaid bin Umar dan Atha' menemui Aisyah ra, dengan maksud belajar tentang Islam. Ubaid berkata, "Wahai Aisyah sampaikanlah kepada kami sesuatu yang paling mengagumkan dari kehidupan Rasulullah SAW." Mendengar permintaan itu, Aisyah menangis. Setelah itu, ia menceritakan bagaimana Rasul beribadah dan bertadabur di malam hari.

Rabu, 28 September 2011

8 Kode Etik Para Ksatria Samurai Yang Patut Dijadikan Pelajaran


http://t2.gstatic.com/images?q=tbn:ANd9GcS6GZNVP93N67zwSr7ZK8ctFJ17qIP5RlyxSdX2F3UNJJyX-mMD&t=1

Istilah
Samurai pada awalnya digunakan untuk prajurit elit dari kalangan bangsawan pada zaman Edo, dan bukan Ashigaru (tentara berjalan kaki). Istilah ini lebih tepatnya ialah bushi (orang bersenjata).

Selasa, 27 September 2011

Mengendalikan Emosi (Renungan)

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhz9e17vvFKrhqyJTdeCcEm0Qw2qcc2aN6-Rrt-m3WUjm_5O4c9p9urs13yRAnflwDX93wQOYm3LC5LI-a3MAuhVnfTvkGS1Wc8w-BwdFVKHGfMPOJr3Ht-vAOCmJPCzZ84G6AtZJpt3Blb/s1600/mademoticon.gif

Ketika Rasul SAW berjalan bersama Anas ra, tiba-tiba ada seorang Badui mengejar dan serta merta menarik serbannya dengan keras. Anas berkata, "Aku melihat bekas tarikan serban kasar itu pada leher Rasul." Lalu Badui berkata, "Wahai Muhammad, berilah aku dari harta Allah yang ada padamu."

Minggu, 25 September 2011

Cara Mudah Twitter-an Dengan Mengetahui Istilah-Istilahnya



Mungkin bagi Anda yang baru pertama kali memiliki akun twitter, akan menemukan kendala di dalam menggunakannya. Apalagi bagi Anda yang sudah terbiasa menggunakan layanan jejaring sosial (social networking) seperti facebook misalnya, maka Anda akan dihadapkan pada sesuatu yang baru di twitter.

Kiat Memelihara Ilmu (Renungan)

http://ginanjarbudi.files.wordpress.com/2010/06/ilmu-adalah-pelita2.jpg

Ilmu pengetahuan sangat menentukan kesuksesan dan kebahagiaan seseorang. Dengan ilmu, harkat dan martabat seseorang bisa terangkat. (QS al-Mujadilah [58]: 11). Dan, dengan ilmu pula seseorang mudah melakukan perubahan hidupnya ke arah yang lebih baik. Rasulullah SAW pun menegaskan bahwa ilmu menjadi syarat utama untuk mencapai kebahagiaan dunia dan akhirat.

Jumat, 23 September 2011

Kesombongan Intelektual (Renungan)

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgN4SZyb_QJa3SWIZGct4qEg5mAXA3hgdiI3E_HGC04fllD81a3SpweRWCosR9mri5n4oMAv4trW_-cqdJDiqKETsNZCvcclRd4BFxk-iQlnAwVtrMD5XZnv5ZDzwNWaMOwPdxw5sHMfCi6/s1600/sombong_ny_kucing.jpg

Sifat sombong (al-kibr) dan menyombongkan diri (al-takabbur) merupakan penyakit hati yang sangat berbahaya. Kesombongan, menurut Ghazali, bermula dari kekaguman seseorang kepada diri sendiri (al-`ujb), lalu memandang rendah orang lain. Sifat sombong merupakan sikap batin yang terejawantahkan dalam perbuatan dan tindakan yang cenderung destruktif dan diskriminatif.

Kamis, 22 September 2011

Cari Duit Sambil Twitter-an

http://blogmagis.com/wp-content/uploads/2010/05/twitter-money-online.jpg

Bagi Anda yang sudah memiliki akun twitter, mungkin akan tertarik akan hal ini, karena selain bisa nge-Twit (istilah dalam Twitter untuk update status), Anda juga bisa dapetin duit dengan cara yang mudah (banget malah). Bagaimana caranya?

Membangun Kejujuran (Renungan)

http://dhinaevandra.files.wordpress.com/2009/12/98041-main_full.jpg

Kejujuran terkesan mahal di negeri ini. Berbuat dan berkata dusta justru terkesan menjadi suatu hal yang lumrah. Kedustaan seakan diumbar tanpa memiliki rasa bersalah dan takut akan dosa. Individu, masyarakat, dan bangsa yang sudah tidak mengutamakan kejujuran dipastikan akan dihampiri kehancuran. Kejujuran adalah dasar dari kehidupan keluarga, masyarakat, dan bangsa.

Selasa, 20 September 2011

Tanggung Jawab Pemimpin (Renungan)

http://info77.files.wordpress.com/2010/04/leader.jpg

Malam hari itu, Ashim ra, sang ajudan, sebenarnya tidak tega melihat Khalifah Umar bin Khattab memikul sekarung gandum guna memberikannya pada seorang janda miskin dengan tiga anaknya yang kelaparan. Namun bagaimana lagi, Umar sendiri yang bersikeras untuk memikulnya sendiri, bahkan di saat Ashim menawarkan bantuan, Umar malah menghardiknya, "Apakah kamu mau nanti memikul bebanku pada hari kiamat?" Sikap Umar ini tidak hanya menunjukkan rasa kasih sayang seorang pemimpin terhadap rakyatnya, namun juga mengingatkan kita semua akan arti tanggung jawab bagi seorang pemimpin.

Senin, 19 September 2011

Jangan Tertipu (Renungan)

http://t0.gstatic.com/images?q=tbn:ANd9GcRTHrvU5iRxS8gyx2u4Oa-qcsyg0ZwQSrLleNmKC7TvySYkLkHu&t=1

Saat ini, kebohongan seakan telah menjadi tradisi. Korupsi jadi budaya. Tetapi, bagaimanapun kita tidak boleh teperdaya. Alquran telah mewanti-wanti kita untuk istiqamah dalam iman. Kelak akan ada sebuah dialog menarik di dalam neraka yang patut kita renungkan. Peserta dialog terdiri atas penghuni neraka, setan, para pemimpin yang sombong (ketika di dunia memimpin dengan hawa nafsunya), serta para pengikut setianya.

Sabtu, 17 September 2011

Berbaik Sangka Kepada Allah (Renungan)

http://heripagaralam.files.wordpress.com/2010/03/allah-name4.jpg

Ibu Aisyah sibuk mempersiapkan pesta pernikahan putri bungsunya. Rumah sederhana yang dibangun sedikit demi sedikit dari menyisihkan sebagian gajinya sebagai pegawai negeri sudah semakin semarak. Dinding rumah bagian dalam dan luar sudah dicat baru. Khusus kamar pengantin sudah direhab sedemikian rupa. Tempat tidur, lemari, dan sebuah meja hias sudah siap. Sepekan sebelum hari pernikahan, undangan sudah habis disebar. Untuk ipar besan dan karib kerabat dekat diundang langsung dengan mengirim utusan. Persiapan dapur pun sudah lengkap.

Kamis, 15 September 2011

Berjiwa Besar (Renungan)

http://www.kurniawijaya.com/wp-content/uploads/2011/09/Berpikir-dan-berjiwa-besar-300x221.jpg

Allah SWT berfirman dalam QS Fussilat (41): Dan tidak lah sama kebaikan dan kejahatan. Tolaklah (kejahatan itu) dengan cara yang lebih baik, maka tiba-tiba orang yang di antaramu dan di antara dia ada permusuhan seolah-olah telah menjadi teman yang sangat setia. Sifat-sifat yang baik itu tidak dianugerahkan melainkan kepada orang-orang yang sabar (berjiwa besar) dan tidak dianugerahkan melainkan kepada orang-orang yang mempunyai keuntungan yang besar.

Rabu, 14 September 2011

Pendidikan Istiqamah (Renungan)

http://alqiyamah.files.wordpress.com/2010/01/istiqomah.jpg

Suatu ketika Nabi SAW didatangi dan ditanya oleh seorang shahabat, Sufyan ibn Abdillah al-Tsaqafi. "Ya Rasulullah, sampaikanlah kepadaku suatu ajaran yang setelah ini aku tidak datang lagi kepadamu untuk bertanya," pinta Sufyan. Rasul menjawab singkat, "Katakanlah: Aku beriman kepada Allah kemudian beristiqamahlah."

Selasa, 13 September 2011

Tips Membuat Bio Twitter Anda Semenarik Mungkin


Sayap-Sayap Kehidupan siradel.blogspot.com

Setiap pemilik akun Twitter, diberi kesempatan untuk memperkenalkan diri lewat kolom yang disebut "Bio". Tidak sengaja dibuat begitu saja, bio ini memiliki beberapa manfaat bagi si pemilik akun. Oleh karenanya, banyak dari pemilik akun Twitter yang memanfaatkan ruang sebesar 160 huruf ini sebaik mungkin.

Cara Simple Meningkatkan Jumlah Follower Twitter Anda

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjX34fZBKRO7tsoW2MbEC5wNO7W5JCSVHdEQfD0hGsojyt2Q-AmHNEuDx0lYMlIzXbCLROB2gALVmxUybiduLkGndxL-SGfNhYZPYgIwrJAF7Ws5NbOb_Ol2hUBnD_JyqHFgpxN3s7VT6hJ/s1600/twitter-preview.jpg

Anda pasti terbengong-bengong melihat jumlah follower dari orang-orang tertentu yang seringkali membuat heran, bagaimana mereka bisa mendapatkan jumlah follower sebanyak itu? Bagaimana cara mereka mempromosikan akun twitternya, hingga menjadi seperti itu? Dan apa yang membuat orang-orang mem-follow twitternya?

Sang Pencerah (Renungan)

http://happynature.files.wordpress.com/2011/04/muadzin.jpg?w=257

Pada suatu hari, Umar bin Khathab menemukan sahabat Muadz Ibnu Jabal sedang menangis di dekat makam Rasul. "Ma Yubkika, ya Muadz?" (Apa yang membuatmu menangis, hai Muadz?), tanya Umar. Jawabnya, "Aku teringat apa yang dikatakan oleh Rasulullah, sedikit riya adalah syirik. Siapa memusuhi kekasih Allah, Allah SWT murka dan menyatakan perang kepadanya. Allah mencintai orang-orang takwa (al-atqiya') yang menyembunyikan kebaikan (al-akhfiya'), yaitu orang-orang yang jauh dari popularitas tetapi hati mereka menjadi penerang alias pencerah alam jagat raya." (HR Ibnu Majah).

Senin, 12 September 2011

Kisah Abu Nawas Menjebak Pencuri



Pada zaman dahulu, orang berpikir dengan cara yang amat sederhana. Dan oleh karena kesederhanaan berpikir inilah, maka seorang pencuri yang telah berhasil menggondol seratus keping lebih uang emas milik seorang saudagar kaya, tidak sudi untuk menyerah.

10 Cara Memiliki Postur Tubuh Yang Mengagumkan Sepanjang Masa

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhjHlEqnHH7PrnrcsUwRuctWa6CSZ2aJ4nc_W1ULpS-N_hryL5UH2VLTlDaiJXutmxCEzo2Kd5mnBnQNbykZ5ooabqY0zvY1VEfkfyVdBa1z7nuX5OkrOmXcz6yJLJRvzcVDHiT7u8NJ3g/s400/Catherine+Zeta+Jones-zeta-jones+%25289%2529.jpg

Semua orang tentunya ingin selalu tampil awet muda. Oleh karenanya, kebanyakan orang berlomba-lomba melakukan segala upaya, agar selalu tampil muda. Bahkan, berbagai prosedur operasi pun dijalani agar dapat tampil lebih muda.

10 Budaya Kebiasaan Aneh Yang Mengerikan Dan Jarang Dijumpai Saat Ini

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhz6NaObOjGFI2jqCOW7Qv78mQQE7MQwOCjTjO87b0GbOQ33y0dgTaP2qDKKD16zPMQY7p0qe_43aw7NjXHW2uKRpZ-t1Sm4M4dUaw6DC-7ADC9xX7j8-BoN6awmWk9DDD1LqNEU_KVdeY3/s1600/rainbow_by_emindeath1.jpg

Budaya adalah suatu cara hidup yang berkembang dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang dan diwariskan dari generasi ke generasi. Terbentuk dari banyak unsur yang rumit, termasuk sistem agama dan politik, adat istiadat, bahasa, perkakas, pakaian, bangunan, serta karya seni.

10 Hal Penyebab Pria Menjadi Tidak Subur (Infertil)


Infertilitas atau gangguan kesuburan, bukan hanya masalah yang dimiliki oleh perempuan saja, tetapi laki-laki juga. Ada beberapa faktor yang bisa menyebabkan gangguan kesuburan pada laki-laki yang menyebabkan kemandulan. Apa saja itu?

Keutamaan Niat (Renungan)

http://cipto.net/wp-content/uploads/2011/06/hearts.jpg

Melalui serangkaian rawi yang tsiqah, Thabrani meriwayatkan dalam al-Mu'jam al-Kabir-nya. Dari Ibnu Mas'ud, ia berkata, "Di antara kami, ada seorang lelaki yang melamar seorang wanita bernama Ummu Qais. Namun, wanita itu tidak mau menikah dengannya sebelum ia berhijrah. Kemudian, lelaki itu berhijrah. Dia lalu bisa menikahinya. Maka kami pun menyebutnya sebagai 'Muhajir Ummi Qais' (orang yang berhijrah karena Ummu Qais)."

Minggu, 11 September 2011

Bahaya Seputar Tindik (Piercing)

http://bonny92.files.wordpress.com/2008/05/face-piercing_1333.jpg

Tindik tubuh (piercing) merupakan hiasan pada tubuh (manusia) berupa penyematan benda (terutama dari logam, dapat pula dari tulang, gigi, atau tanduk) yang berbentuk tertentu secara semipermanen atau permanen, dengan cara ditembuskan pada kulit.

"Amanohashidate" Jembatan Langit Negeri Jepang



Amanohashidate (天橋立) adalah lidah pasir yang memisahkan Teluk Miyazu dengan Laut Aso di Miyazu, Prefektur Kyoto, Jepang. Lidah pasir sempit ini panjangnya 3,6 km, lebarnya antara 20 m hingga 170 m, menghubungkan dua tempat terpisah di utara dan selatan Teluk Miyazu.

Percakapan Antara Rasulullah Muhammad SAW Dengan Malaikat Jibril

http://a6.sphotos.ak.fbcdn.net/hphotos-ak-ash4/215316_10150147476336286_358042856285_7054207_6236170_n.jpg

Dari Umar ibnu Khattab ra beliau berkata : “Pada suatu hari tatkala kami sedang duduk-duduk bersama Rasulallah SAW, lalu datang seorang laki-laki. Pakaiannya sangat putih. Rambutnya sangat hitam.

Segera Berbuat Baik (Renungan)

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEigs9tmi04UgtVu1Le8Eab3F4v_vPpG71qasPHUhFiWP0DhPP53CTaLuuj6bzHacY2-dhuXSiZyNhkqQG4cJJaf6BtTPAFEFfyZp4a147CCno53eK4EH7FZmGWP_IwOqk6muXdDzj09RGY/s1600/peace.jpg

Islam memerintahkan pemeluknya untuk bersegera melakukan kebaikan karena akan memberikan rasa aman dan membuat hati tenang dan damai. Sebagaimana yang Allah firmankan: "Dan bersegeralah kamu kepada ampunan dari Tuhanmu dan kepada surga yang luasnya seluas langit dan bumi yang disediakan untuk orang-orang yang bertakwa." (Ali Imran: 133), juga dalam firman-Nya: "Maka berlomba-lombalah kamu (dalam berbuat) kebaikan." (Al-Baqarah: 148).

Sabtu, 10 September 2011

Alhamdulillah Yach (Joke)

http://baltoniro.web.id/wp-content/uploads/2010/12/bosskita.gif

Seorang karyawan baru 2 hari bekerja di sebuah perusahaan. Suatu ketika, dia menelfon ke bagian dapur sambil teriak,"Ambilkan saya kopi, Cepattt!!!"

Mengetahui 3 Strategi Perang Ampuh Dari Negeri China

http://mygoldmachine.files.wordpress.com/2010/07/strategy-vs-tactics-chess.jpg

Negeri China memiliki sejarah yang sangat panjang dalam hal peperangan antar kerajaannya, sehingga banyak orang pintar yang menjadi penasehat perang atau para jendral, yang harus mengadu kepintarannya dengan strategi-strategi jitu, demi memenangkan sebuah peperangan.

Bruce Lee Serta 15 Fakta Yang Seharusnya Diketahui Penggemarnya

http://upload.wikimedia.org/wikipedia/id/thumb/5/51/BruceLeecard.jpg/220px-BruceLeecard.jpg

Bruce Jun Fan Lee atau yang terkenal dengan Bruce Lee, lahir di San Francisco, California, Amerika, pada 27 November 1940, ketika ayahnya, seorang bintang opera China, sedang tur di Amerika Serikat, dan kembali ke Hong Kong di tahun 1941. Masa kecil hingga remajanya, ia tinggal di Hong Kong.

Cita-Cita Dan Harapan Bersama (Renungan)

http://www.thestayathomemother.com/sites/default/files/u3/home_sweet_home.jpg

Allah SWT berfirman dalam QS at-Taubah ayat 71: "Dan orang-orang yang beriman laki-laki dan perempuan, sebagian mereka (adalah) menjadi penolong bagi sebagian yang lain. Mereka menyuruh (mengerjakan) yang makruf, mencegah dari yang mungkar, mendirikan shalat, menunaikan zakat, dan mereka taat pada Allah dan Rasul-Nya. Mereka itu akan diberi rahmat oleh Allah. Sesungguhnya Allah Mahaperkasa lagi Mahabijaksana."

Jumat, 09 September 2011

Membuka Tabir Bagi Orang-Orang Terkena Sindrom Rindu Akan Soeharto

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgvuNYS9cwKILIu6furRWmd1N3anPVoqEIc3mG6ZQQzueufYFB0bkr_9T3VUUTON-AKlMaqjJvWNIHOne8rzk4HqNkS1pyMwpT-85hz25vpJty4gpSh9rQOsFQQzL9hmcczci1pFTHanwk/s400/soeharto.jpg

Utang Indonesia memang luar biasa. Pemerintahan Orde Lama (Orla) tercatat mewariskan utang ke negeri ini sebesar Rp 794 miliar atau setara dengan 2,4 miliar dollar Amerika Serikat atau 29 persen terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) pada waktu itu.

Cermin Ketakwaan (Renungan)

http://www.markazislambogor.com/foto_berita/45Allah2.jpg

Salah satu janji Allah dalam Alquran bagi siapa saja yang melakukan puasa Ramadhan adalah derajat ketakwaan (al-Baqarah [2]: 183). Sebuah posisi yang sangat mulia. Dengan ketakwaan, manusia senantiasa menjadi makhluk yang selalu menjalankan perintah Allah dan tidak melanggar segala aturannya.

Jumat, 02 September 2011

Jurus Agar Suara Terbebas Dari Masalah


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgGUU3omA1xGBuAbZdishdnc86Qmo1EZ-bJePGWtRUfu2E2YQ2D89M9LX1irWDW04r9MyxmjMEOA0k9l2u8arPX9AeX5ptSMG1jghl96Gj-dQkD62jEAReEAJlVn2ymgF8U2nEFzLZAWhE/s200/bahaya+resiko+dampak+negatif+nyanyi+karaoke+tidak+profesional+pita+suara+putus+bisu.jpg

Sama halnya seperti sidik jari, suara merupakan anugerah terunik yang dimiliki oleh seseorang. Maka dari itu, suara harus dijaga agar tetap sehat dan terbebas dari segala masalah.

Maafkanlah (Renungan)


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEieqX3Pmgrbi_glraFFHhUCMGpAIgWS2YLSTFAVxn8xZggAdWr99ZvJ2nHH3IJ1Pkg1QZBVDfAwSKRYb1a_IUvtpQ9Q7mDCVE3HOylHJ0JmFKv7NQBoltdll_tba-JrrJijiyQLxE0t1go/s1600/Maaf.jpg

Dengan takbir dan tahmid, umat Islam melepaskan bulan Ramadhan dan dengan takbir dan tahmid pula kaum Muslim menyambut 1 Syawal 1432 H. Mudah-mudahan pelepasan bulan Ramadhan dan penyambutan bulan Syawal benar-benar menjadikan kita sebagai pemenang sejati dengan berhasil menjadi insan muttaqin.

Kamis, 01 September 2011

Kemenangan Untuk Semua (Renungan)


http://pustakasekolah.com/wp-content/uploads/2011/08/Kartu-Ucapan-Lebaran-Idul-Fitri-2011-1432-H.jpg

Di pengujung Ramadhan, ada hari istimewa yang biasa disebut hari kemenangan. Pada hari kemenangan itu, seluruh umat Islam merayakannya dalam beragam bentuk aktivitas dengan tetap memelihara suasana keagamaan. Di antara mereka ada yang menyambut hari kemenangan itu dengan menabuh beduk sejak sehari sebelumnya, menggemakan takbir di masjid-masjid, atau sekadar saling berkirim makanan dengan tetangga terdekat.