Pages

Selasa, 22 Februari 2011

Aquarium Terkecil Di Dunia Karya "Anatoly Konenko"


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhAePoe9Bl3PHxatStYwmoTK-CvrRnt6zyZZ293OEvbM0Xki1ODYKjP3yCbKKr1Cc9H-m9t4BQ7v8yLTg2w88FbzjThahnFa1e8Hm6UXQi7VZSK1hsGs4npBIE1Scf7OukRpvjmb3uMSUE/s400/smallest-aquarium6%255B2%255D.jpg

Seniman satu ini, memang pakarnya Miniatur. Keahliannya dalam menciptakan karya-karya seni "Mikro Miniatur", telah membawanya masuk ke dalam catatan Guinness Book of Records. Sebuah aquarium terkecil di dunia, kini telah diciptakannya. Hebatnya lagi, aquarium ini benar-benar berfungsi seperti aquarium asli pada umumnya.



https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhAZJ4LNEHFnrTkim-YIiYdegfLF2IoLlgz4oCMQ-bhOdhnR-I_DBFdIF0pAe416z5VSBYh2vLkupGutJXDufjhL6Q1uOoc_TyipjWKZL0fSUBkf9Wxl033nwdHq24mZ0ZoGcdp3dsw1NQ/s400/smallest-aquarium3%255B2%255D.jpg


Anatoly Konenko berasal dari kota Omsk, Siberia. Dia telah membangun sebuah aquarium terkecil di dunia. Sebuah kubus kaca berukuran 30 mm X 24 mm X 14 mm, lengkap dengan pasir, batu berwarna-warni, serta rumput laut, dapat di isi oleh 10 ml air dan rumah bermain untuk ikan kecil. Aquarium mini ini bahkan dilengkapi dengan filter pemurnian air. Untuk membuatnya, ia membutuhkan waktu sekitar dua minggu.


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhr-saDsZaaIG-QC3W3u1TjANouEmhqwzmYyGk3TN3nOTc5G0b-7U-YWXk-QHRmEfoBGdIRSsh_omJa2Qt1u0mr11D8UmhCIpinsFbBLMSKx6VPnJ_KBmdrFMsVD6TkdP02NfdIoz2blgE/s400/smallest-aquarium2%255B2%255D.jpg


Anatoly Konenko telah berekecimpung di dunia seni mikro-miniatur selama 30 tahun. Dia menulis pada butir padi, biji poppy, dan bahkan rambut manusia. Pada tahun 2002, buku mikronya berukuran kurang dari 1 mm, telah masuk ke dalam Guinness Book of Records. Prestasinya yang terakhir sampai sekarang adalah perangkap tikus terkecil yang pernah ada yang benar-benar berfungsi, dengan ukuran 6 mm x 3 mm.


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhOaGY_-qvyVTCA8sSu8sv5gsG_yB6oTLnbzAASJnp8FMqyaivlt-_bHI0zxBhRWi-Fg4Q3HUZlfdZKr4yh7lex4RkMdeoENFV_6Fgvr5OTvVGNR9eafdHdy9EOH__pJdyC9bOm5EuULNE/s400/smallest-aquarium1%255B2%255D.jpg


Karya mikro-miniatur lainnya termasuk biola untuk belalang, sebuah kafilah unta yang muat di dalam lubang jarum, sebuah huruf ditulis pada rambut, sebuah kebun binatang yang menyeimbangkan pada sayap capung, dan tampilan yang paling menakjubkan dari semua ini adalah miniatur menara Eiffel seukuran sungut nyamuk.


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgKilb03aLzqIjylxmGTBLU3Mkt_cUYtVyTRbY6D9wMRpil3rkgiQPrcNhSRpbwEThaTfFP1H1lGXcAvPbGv8R8mzo1ojcEa9FgxOR58hDWeRuWNDOKAebrxmShZm2oWVpA_H96Rq3AYEI/s400/smallest-aquarium5%255B2%255D.jpg


Berikut adalah videonya :


Download:
FLVMP43GP
Download:
FLVMP43GP

World's Smallest Aquarium By Anatoly Konenko


Sungguh unik dan luar biasa keahlian Anatoly Konenko. Dan itu semua, tidak diraihnya dalam sekejab. Perlu kerja keras, kesabaran, dan ketelitian tentunya. Salut! (",)v




Sumber : serba-unix.blogspot.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

“Hello friend, jika artikel di atas menarik menurut kamu, jangan lupa berikan sepatah dua patah kata komentarnya ya.”