Pages

Sabtu, 28 Mei 2011

Multiradikalisme (Renungan)

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgTJzcKsHyCLb7Humw9cj-Z5ETRZMeccSg3xSkQxKBNNyP4dGYiSgSNa8kJwE9hB4g_thzIbxcAEbzFhNroe1Dv3KKo9wBK31j1gw_Or2GJJl8Z5tVK_kusY3UtnbdZyTcZQxFv0629Sdn2/s1600/radikal.jpg

Ada tiga basis radikalisme yang menggejala di negeri kita akhir-akhir ini, yaitu radikalisme agama, radikalisme pasar bebas, dan radikalisme kebebasan politik. Radikalisme berbasis agama ditandai menguatnya ideologi aliran keagamaan, seperti maraknya aksi kekerasan dan terorisme yang mengusung formalisme ideologi Islam.