Pages

Minggu, 22 Mei 2011

Lokasi Bahtera Nabi Nuh Kembali Dicari

http://media.vivanews.com/thumbs2/2010/04/27/88838_ilustrasi_perahu_nabi_nuh_300_225.jpg

Salah satu peneliti menelusuri keberadaan Bahtera Nuh yang lenyap pada akhir September tahun lalu. Donald Mackenzie ketika itu sedang menjalani misi seorang diri dalam upayanya untuk memastikan lokasi bahtera yang dibangun dalam waktu 40 hari 40 malam tersebut.

Gadis Ini Betah Tidak Sikat Gigi Selama 10 Tahun Lamanya

http://media.vivanews.com/thumbs2/2011/04/10/108599_ji-hyun-ji--gadis-cantik-korea-yang-tidak-pernah-menyikat-gigi-selama-10-tahun_300_225.jpg

Hampir rata-rata orang menyikat giginya, karena hal ini merupakan rutinitas yang biasa dilakukan setiap hari. Menurut saran Persatuan Dokter Gigi Indonesia, idealnya gigi manusia dibersihkan atau disikat setidaknya dua kali sehari, yakni sebelum dan sesudah tidur.

Grethel Yang Cerdik

http://www.ceritakecil.com/images/illustration/cerita/0000/3-grethel-yang-cerdik-01.jpg

Dahulu kala ada seorang tukang masak yang bernama Grethel yang suka memakai sepatu bertumit merah, yang ketika keluar rumah selalu merasa bebas dan memiliki perasaan yang sangat baik.

Kisah Abu Nawas Dan Pesan Bagi Para Hakim

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhLfX5uls2q0TX3m4On-UZzvfHlse_0f_WoNJMcqkA_riMz772Q_kz_vud8sfovf6V8Mik9QQRRGsPnmLj9o1ZNIoNn13NmjB4qh_wS9aHLwOHE6ebSlsWqrbKAE9dlPWRkza8405m8SkI/s400/palu+hakim.jpg

Siapakah Abu Nawas? Tokoh yang dinggap badut namun juga dianggap ulama besar ini adalah seorang sufi. Tokoh super lucu yang tiada bandingnya ini aslinya orang Persia yang dilahirkan pada tahun 750 M di Ahwaz, dan meninggal pada tahun 819 M di Baghdad.