Pages
▼
Senin, 06 Desember 2010
Burung Merak Putih Yang Anggun Dan Mempesona
Siapa yang tidak takjub dengan keanggunan burung Merak? Dengan bulu-bulunya yang indah mengembang, serta warna-warni mengkilap, akan mempesona siapa saja yang melihatnya. Namun, mungkin anda berfikir, jenis merak hanya sejenis saja, bukan? Anda salah, karena burung merak dibagi menjadi tiga kategori yang paling umum, di antaranya, yaitu : Merak Biru, Merak Hijau, dan Merak Putih. Seperti apa Merak Putih? Penasaran?
"Panthera Tigris Balica" Harimau Bali Terakhir
Harimau Bali bernama latin Panthera Tigris Balica merupakan sub-spesies harimau yang telah punah dan pernah mendiami pulau Dewata, Bali, Indonesia. Harimau ini adalah salah satu dari tiga sub-spesies harimau yang ada di Indonesia, bersama dengan dua saudaranya, yaitu harimau Jawa (Panthera Tigris Sondaica) dan harimau Sumatera (Panthera Tigris Sumatrae), termasuk dalam spesies yang terancam punah.
Pemanasan Global Sudah Terjadi 300 Juta Tahun Silam
Menurut sebuah studi dari para peneliti Inggris, pemanasan global sudah pernah menghancurkan hutan hujan sekitar 300 juta tahun silam, yang memicu perkembangan dinosaurus.
Ukuran Mamalia Membesar Setelah Mendadak Dinosaurus Punah
Para ahli biologi mengemukakan, bahwa setelah kepunahan mendadak dinosaurus 65 juta tahun yang lalu, ukuran hewan-hewan mamalia membesar.
Varian Teratas Bernama Chevrolet "Camaro SS" 2010
Jika bicara tentang Chevrolet Camaro, Anda pasti akan teringat dengan sebuah film, yang mana sebuah Chevy Camaro berwarna kuning lansiran 1977, dapat berubah wujud menjadi sebuah robot. Yang kerennya lagi, di tengah cerita, "Bumblebee" nama robot tersebut, kemudian berubah menjadi mobil Chevrolet Camaro 2009. Iya, film tersebut berjudul "Transformers".
Ditemukan Jenis Spesies Cumi-Cumi Besar Di Samudera Hindia
Diantara 70 jenis cumi-cumi yang dikumpulkan oleh para ilmuwan, telah ditemukan jenis cumi-cumi besar pada eksplorasi di kedalaman laut Samudra Hindia. Demikian diungkapkan pihak International Union for the Conservation (IUCN).