Pages

Rabu, 21 Juli 2010

Cara Memasukkan Google Translate Ke Dalam Blog



Mau tahu bagaimana cara memasukkan Google Translate yang beralamatkan di translate.google.com ke dalam Blog???

Website tersebut adalah milik Google yang fungsinya sebagai translator. Dapat menterjemahkan bahasa satu ke bahasa yang lain, jangankan kalimat, halaman web pun dapat diterjemahkan oleh Google Translate.

Dan jika ingin menambahkannya ke dalam blog kamu, caranya mudah koq. Cukup kunjungi translate.google.com kemudian pilih menu tools


home


Sesuaikan pilihan yang ada dengan keperluan kamu, lalu copy paste code yang dihasilkan ke dalam Gadget HTML/Java Script di blog kamu.


tools


Dan lihatlah, kamu telah berhasil membuat Google Translate menjadi salah satu fitur di blog kamu. Selamat ya!


translate





Sumber : google©, adaapanya.blogspot.com
Editor : AdeL`FarouK

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

“Hello friend, jika artikel di atas menarik menurut kamu, jangan lupa berikan sepatah dua patah kata komentarnya ya.”