Pages
▼
Senin, 23 Juli 2012
"Lemur" King Julien Madagaskar Yang Terancam Punah
Jika Anda sudah menonton film Madagascar, tentunya tak asing dengan sosok King Julien, yaitu seekor lemur yang menasbihkan dirinya menjadi raja dari para lemur dengan karisma dan sedikit kemampuan memimpin.
Berkenalan Dengan Si Cantik Samsung "Galaxy S3"
Demi merilis ponsel andalan favoritnya yaitu tipe Galaxy S, Samsung telah melalui perjalanan yang cukup panjang. Hingga kini, sudah masuk dalam generasi ketiga-nya yang diberi nama dengan Samsung Galaxy S3, yang beberapa saat lalu dirilis hampir di seluruh dunia secara merata.
Waktu "Imsak" Tidak Pernah Diajarkan Di Dalam Islam
Imsak merupakan kebiasaan warning batas waktu bagi umat muslim yang akan berpuasa, dimana dihentikannya aktivitas makan dan minum ketika sahur berlangsung. Sebuah tradisi yang berkembang di dalam Islam, yang dengan terang-terangan mengatasnamakan ketentuan Syariat Islam.
Keutamaan Zikir (Renungan)
Ibnu Abbas RA meriwayatkan, zikir kepada Allah merupakan ibadah terbesar dibandingkan ibadah lainnya. Bahkan, Allah SWT memberikan jaminan langsung kepada hamba-hamba-Nya yang senantiasa berzikir kepada-Nya. “Ingatlah kamu kepada-Ku, niscaya Aku ingat (pula) kepadamu.” (QS al-Baqarah [2]: 152).