Pages

Jumat, 30 Desember 2011

5 Jenis Hewan Dengan Umur Diatas 100 Tahun

http://www.designer-daily.com/wp-content/uploads/2008/12/animals.jpg

Manusia modern yang hidup saat ini pada umumnya hanya memiliki umur rata-rata 60 sampai 70 tahun. Namun, ada 5 spesies hewan yang mampu bertahan hidup rata-rata hingga berumur ratusan bahkan ribuan tahun.

5 Tingkatan Yang Ada Di Dalam Dunia Hacker

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh8r3FuF0XGypRdlX67OWhKqNYWN98XhBIE3BcjstScb9zGXwzOAKq0hlv1LrhDrgPmaIf-WR9xEy3Tz09kn_4OebWR5lkNmZ5htTGg3NJcECatDlK356q59BnHkmxG1F33XxG6KtNwn68/s1600/tingkat-tingatan-hacker-di-dunia.jpg

Siapa yang tak kenal hacker yang sangat mumpuni di dunia maya itu? Mereka adalah orang-orang yang sangat piawai dan menguasai selak-beluk sistem yang ada di komputer, baik perangkat lunak, maupun perangkat keras.

Tipe Karakter Manusia Dilihat Dari Gaya Rambutnya

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi7rzt3cK6LR1n_593vLQ3h3ySg6mgPYd4VWyuZhOCjY-XftVyMP4sAff2tHGqQ_doTXtBwBSWswWIeJgPYnVFhq5IqQSsyBAxoLdu3pCrdNfZgKf3xhZ6NKanBkw5HOACZVlrwsXaFFtc/s400/fashion+hairstyles+2012.jpg

Percaya atau tidak, gaya rambut seseorang ternyata mencermikan karakternya. Karena lewat mahkota yang berada di bagian paling atas tubuh ini, seseorang dapat mengekspresikan dirinya terhadap lingkungannya.

Tips PDKT Untuk Cowok Dan Cewek

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjlZKIhMjoFxpJln7STXRgsGe60YjHpM8ZQndgTNPhl6f9VsFyaXGIEGtk5z6tZ5A_3HHyvhcTYw4dRNBbxzO1MMHx2bNjiH4nm5Z1BbbKbmrnTdKs87498pKsBQwd-CS1jQ6rLyeO1OoXJ/s1600/pdkt.jpg

Mungkin ini hanyalah tips yang sudah pernah kamu coba atau pernah mengalaminya sendiri. Namun kali ini, bagi kamu-kamu yang sedang PDKT untuk “Jangan pernah melanggar hal-hal penting dibawah ini, agar PDKT kamu bisa berjalan sukses dan mengurangi resiko penolakan cinta kalian”.

Bahaya Hedonisme (Renungan)

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgJzbswHBvLLVPkMmEa_kfeS-Gu8R6ZGoBdswZxBpGyIAUkkwSXRFCNv8-P3-R5O9Lf8xntetAJHv_OouedtewUe82AO2IG8aEZ5RhlZE3b3YaqWxkeOotroXuihOWp8Aflxgp8Y4zeg52H/s400/hedonisme.jpg

Baru-baru ini kita telah dihebohkan oleh kabar perilaku hedonisme yang melanda kalangan elite (wakil rakyat). Hedonisme adalah gaya hidup yang hanya mengutamakan kenikmatan bendawi sebagai satu-satunya tujuan hidup. Ajaran agama menggambarkan, kegandrungan gaya hidup hedonis itu seakan mereka hanya hidup hari ini saja, sedangkan kehidupan akhirat mereka lalai. (QS ar-Rum [30]: 7).