Pages

Kamis, 14 April 2011

Ferrari "SA Aperta" 2011 Seekor Kuda Yang Tak Butuh Bahan Bakar Berlebih

http://www.dapurpacu.com/wp-content/uploads/2010/10/FerrariAperta4-460x306.jpg

Ferrari SA Aperta berbasis 599 Roadster merupakan unit edisi terbatas untuk memperingati ulang tahin ke-80 Pininfarina. Maka, demi menyesuaikan dengan usianya itulah, model yang telag diperkenalkan pada Paris Motor Show 2010 ini, hanya dibangun sebanyak 80 unit.

Baginilah Nasib Superheroes Ketika Sudah Tua Dan Pensiun


http://thebestten.files.wordpress.com/2009/12/superheroes1.jpg

Tidak berbeda dengan orang kebanyakan pada umumnya, superheroes pun memiliki sisi kemanusian di dalam hidupnya. Mereka juga mengalami masa tua dan pensiun dari tugasnya dengan berjalannya waktu.

"Blitzkrieg" Perang Kilat Ala Nazi


http://nazi88.files.wordpress.com/2008/08/nazi1.jpg

Tembakan salvo kapal latih Jerman bernama Schleswig-Holstein yang ditujukan pada sebuah markas garnisun Polandia di Semenanjung Westerplatte, mengawali pecahnya Perang Dunia II (PD II), pada tanggal 1 September 1939 pukul 04.45 pagi.

Tidak Ada Anjuran Obat Cacing Diminum Rutin Tiap 6 Bulan


http://media.vivanews.com/thumbs2/2009/02/21/65999_ilustrasi_anak_minum_obat_300_225.jpg

Banyak siswa sejak SD diajarkan untuk minum obat cacing secara rutin 6 bulan sekali. Meski obat cacing cukup relatif aman, informasi ini dinilai menyesatkan, karena yang harus dilakukan secara rutin adalah pemeriksaan tinja.

Cara Hewan Yang Mahir Berjalan Diatas Permukaan Air


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjp8T6rEyM96UP9moNS12_aiGQMWegPnT7hCNjY5twB8uLiRHLBpoEnjSK8NWHdnU6YPyMtNqNJI2Fa48BiM8PNxjgJSa23wkZcf4lmFYREUwQo9yTGRYaRUK3f9pX4ccLIfJ2IJI2LEQ/s400/kadal.jpg

Kemampuan untuk berjalan di permukaan air dimiliki oleh lebih dari 1.200 spesies hewan yang berevolusi. Bukan saja hewan kecil, seperti serangga dan laba-laba saja yang mahir, beberapa reptil, burung, bahkan mamalia pun mengembangkan skill satu ini.

Kisah Abu Nawas Mengobati Penyakit Aneh Seorang Pangeran



Seorang pangeran di negeri tetangga, sedang mengalami sebuah penyakit aneh. Puluhan tabib telah dikerahkan untuk menyembuhkan sang pangeran. Namun, apa yang terjadi sungguh mengherankan, karena jangankan mengobati penyakit pangeran, mengetahui penyakitnya saja tidak tahu.

Amati Kejadian Seputar Koma


http://krishnabalagita.files.wordpress.com/2009/11/koma.jpg?w=298&h=225

Banyak yang beranggapan saat seseorang koma berarti sedang dalam kondisi tidur yang dalam. Namun, hal ini tidak sepenuhnya benar. Lalu apa yang terjadi ketika seseorang sedang mengalami koma?