Pages
▼
Minggu, 12 September 2010
Serangga Purba Yang Hanya Hidup 3 Jam
Serangga ini merupakan jenis serangga purba yang nyaris punah habitatnya. Malah, di beberapa negara Eropa, serangga ini sudah tidak dijumpai lagi. Dan sayangnya lagi, mereka hanya memiliki waktu hidup selama 3 jam.
Derai-Derai Cemara (Poetry)
Derai-Derai Cemara
Cemara menderai sampai jauh
terasa hari akan jadi malam
ada beberapa dahan di tingkap merapuh
dipukul angin yang terpendam
Nisan (Poetry)
Nisan
Bukan kematian benar menusuk kalbu
Keridlaanmu menerima segala tiba
Tak kutahu setinggi itu atas debu
Dan duka maha tuan bertakhta
Kaum Eta Korban Diskriminasi Bangsa Jepang
Jepang merupakan salah satu negara termaju di dunia. Kerja keras dan semangat yang tinggi adalah bagian ciri khasnya. Namun, bukan berarti Jepang pun maju dalam segala hal. Masih ada soal diskriminasi yang mendarah daging di dalam aspek kehidupan masyarakatnya, hingga detik ini.
Laut Sargasso Yang Misterius
Mungkin banyak diantara kita yang belum mengenal tentang laut yang satu ini. Laut yang dikenal dengan sebutan Segitiga Bermuda ini, banyak menyimpan misteri di dalamnya. Banyak desas-desus yang berkembang seputar keberadaannya.
Es di Kutub Utara Planet Mars
Upaya perburuan jejak kehidupan di Mars hingga kini, masih menjadi sebuah teka-teki. Namun, setidaknya satu per satu penemuan demi penemuan telah menginspirasi manusia akan keberadaan planet merah yang sunyi ini.
Manusia Berumur 256 Tahun
Normalnya, umur rata-rata manusia di dunia saat ini, yaitu berkisar antara 55 - 70 tahun. Lalu, jika ada umur manusia di muka bumi ini diatas angka 100 tahun, itu suatu hal yang langka tentunya. Apalagi kalau sampai mencapai 256 tahun, itu merupakan hal yang sangat Luar Biasa!