
Jangan frustrasi dulu jika olahraga, diet, dan pengobatan dalam menurunkan berat
badan tidak juga efektif. Apalagi, obesitas tersebut terasa semakin menggerogoti tubuh dengan
berbagai penyakit. Cobalah Operasi bariartik Gastric
Banding atau Vertical Sleeve Gastrectomy atau dikenal dengan potong
lambung.

